Selamat Datang Di KUA Kec. Grogol Petamburan Kota Administrasi Jakarta Barat. Kami Siap Melayani Anda dengan Paradigma Baru. Sesuai dengan PP 48 tahun 2014 Tarif Pelayanan Pencatatan Nikah di Kantor KUA Rp. 0,- dan Jika dikehendaki Pelaksanaan Akad Nikah di luar KUA diwajibkan menyetor Rp.600.000,- ke Kas Negara.

We are on Youtube

Selasa, 23 Desember 2014

Berapa Usia Alam Semesta ini...?

Sahabat KUA Grogol Petamburan.... Sejenak yuk kita merenung....dan  menghitung ......  berapa kira-kira umur alam semesta ini ......? Bukan melalui penelitian panjang selama bertahun-tahun…Akan tetapi,  cukup dengan beberapa ayat di dalam Al Qur’an… Hasilnya ???!Umur Semesta...
Baca Selengkapnya...

Rabu, 17 Desember 2014

PENJELASAN MENGENAI REBO WEKASAN

Sahabat KUA Grogol Petamburan, Hari ini Rabu17 Desember 2014 M. bertepatan dengan 24 Shafar 1436 H. disebut sebagai hari Rebo Wekasan atau hari Rabu terakhir di bulan Shafar 1436 H. Sebagian Ulama mengajarkan beberapa amalan di hari ini, di antaranya solat sunnat untuk memohon...
Baca Selengkapnya...

Kamis, 30 Oktober 2014

Angan-angan Mereka yang telah tiada, part-1

Sahabat KUA Grogol Petamburan, rahimakumullah... Setiap manusia di dunia ini pasti memiliki angan-angan yang ingin direalisasikan menjadi sebuah kenyataan. Kebanyakan angan-angan itu tertuju pada meraih jabatan tinggi, harta berlimpah, istri cantik jelita nan mempesona, rumah luas...
Baca Selengkapnya...

Angan-Angan Mereka Yang Telah Tiada, part 2

Angan-Angan Mereka Yang Telah Tiada Angan-angan mereka yang telah mati ialah kembali ke dunia meski sejenak untuk menjadi orang shalih. Mereka ingin taat kepada Allah, dan memperbaiki segala kerusakan yang dahulu mereka perbuat. Mereka ingin berdzikir kepada Allah, bertasbih,...
Baca Selengkapnya...

Selasa, 28 Oktober 2014

Perangkat Peraturan tentang Jabatan Fungsional Umum (JFU).

Sahabat KUA Grogol Petamburan..... Dalam rangka pemberlakuan Tunjangan Kinerja (Remunerasi) Pegawai di lingkungan Kementerian Agama, seluruh unit dan satuan kerja diminta melakukan pengangkatan seluruh staf / pelaksana yang ada di unit masing-masing, tak terkecuali staf dan kemenag yang ada...
Baca Selengkapnya...

Jumat, 24 Oktober 2014

Memaknai Tahun Baru 1436 H.

Sahabat KUA Grogol Petamburan.Setiap tanggal 1 Muharram kaum Muslim merayakan Tahun Baru Hijriyah. Lazimnya, umat Islam mengadakan pengajian, tablig akbar, ceramah, juga "pawai obor" yang biasanya melibatkan anak-anak. Majelis Ulama Indonesia (MUI), seperti diberitakan berbagai media, akan...
Baca Selengkapnya...

Kamis, 02 Oktober 2014

Memahami Makna Filosofi Wukuf Arafah. (part 2)

Sahabat KUA Grogol Petamburan, Melanjutkan kaji kita tentang esensi arti Wukuf....kali ini dengan merenungkan dan mentadabburi nash-nash Al-Quran dan Hadits. Sesungguhnya bagian terpenting dan paling menentukan (sah tidaknya) dari ibadah haji adalah wukuf di Arafah; sebuah perkumpulan...
Baca Selengkapnya...

Memahami Makna Filosofi Wukuf Arafah 1.

Sahabat KUA Grogol Petamburan, Salah satu rukun dari sekian banyak rukun haji yang paling utama adalah Wukuf di Arafah. Wukuf bermakna berhenti. Berasal dari kata kerja waqafa-yaqifu artinya berhenti atau berdiam. Secara Syar’ie, wukuf itu berdiam diri di padang Arafah pada tanggal...
Baca Selengkapnya...